Sistem Informasi Pemesanan Sablon Pakaian Berbasis WEB Menggunakan Framework Codeigniter
DOI:
https://doi.org/10.47134/jacis.v1i2.23Keywords:
Garment, Pemesanan Pakaian, WebsiteAbstract
Usaha industri garment merupakan industri yang bergerak di bidang pembuatan bahan baku menjadi barang berupa pakaian berupa kaos lengan pendek, kaos lengan panjang, kaos polo dan hoodie. Berdasarkan hasil pengamatan pada prosedur pemesanan pakaian di Putra Konfeksi ini masih dikerjakan dengan cara manual, yaitu pada bagian pemesanan admin purchasing menulis permintaan yang akan di order, kemudian purchasing membuat data pemesanan pada microsoft excel setelah itu di print dan di berikan ke bagian produksi dan laporan pemesanan perbulan dibuat di microsoft excel di kirim ke manager. Berdasarkan permasalahan yang ada maka akan dibangun Sistem Informasi Pemesanan Pakaian Di Konveksi Putra untuk menjadi solusi dari permasalahan yang ada. Sistem Informasi Pemesanan Pakaian ini dibangun dengan platform web menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML dan CSS. Basis data yang digunakan adalah MariaDB dengan PhpMyAdmin. Sistem Informasi Pemesanan Pakaian ini dilengkapi dengan fitur penginputan data pemesanan pakaian, upload desain,upload bukti pembayaran, update proses pengerjaan, update jumlah barang reject, update pengiriman pesanan, grafik report dan laporan pesanan. Pengujian yang digunakan pada sistem informasi ini adalah blackbox testing dan hasil dari pengujian sistem sudah berjalan dengan sesuai perancangan.
References
[2] A. Mochtar Luthfi, “RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN KAOS CUSTOM MENGGUNAKAN FABRIC JS DAN PEMBAYARAN MELALUI MIDTRANS,” Tek. Inform. Fak. Tek. Univ. Negeri Surabaya, pp. 1–10, 2018.
[3] A. R. Basar and E. Safira, “Rancang Bangun Dashboard Untuk Monitoring Invetory Barang Pada Perusahaan T-Obenk Kaos Batam,” JR J. Responsive Tek. Inform., vol. 4, no. 2, pp. 51–59, 2020, doi: 10.36352/jr.v4i2.179.
[4] N. Afianti, Rochmawati, and M. Adrian, “Aplikasi Berbasis Web untuk Perhitungan Biaya Produksi Usaha Konveksi Menggunakan Metode Harga Pokok Pesanan (Studi Kasus di Rizkada Production, Bandung),” e-proceeding if Appl. Sci., vol. 6, no. 2, pp. 3644–3648, 2020, [Online]. Available: https://repository.telkomuniversity.ac.id/home/catalog/id/157288/slug/aplikasi-berbasis-web-untuk-perhitungan-biaya-produksi-usaha-konveksi-menggunakan-metode-harga-pokok-pesanan-studi-kasus-di-rizkada-production-bandung-.html%0A/home/catalog/id/157288/sl.
[5] I. Nasrulloh and A. Ismail, “Analisis Kebutuhan Pembelajaran Berbasis Ict,” J. Petik, vol. 3, no. 1, p. 28, 2018, doi: 10.31980/jpetik.v3i1.355.
[6] R. Taufiq, D. A. Magfiroh, D. Yusuf, and Y. Yulianti, “Analisis dan Desain Sistem Informasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) di SMK Avicena Rajeg,” J. Teknol. Sist. Inf. dan Apl., vol. 3, no. 1, p. 15, 2020, doi: 10.32493/jtsi.v3i1.4308.
[7] R. Melyanti, D. Irfan, A. Febriani, R. Khairana, and S. Hang Tuah Pekanbaru, “Rancang Bangun Sistem Antrian Online Kunjungan Pasien Rawat Jalan Pada Rumah Sakit Syafira Berbasis Web,” J. Inf. Technol. Comput. Sci., vol. 3, no. 2, pp. 192–198, 2020.
[8] F. C. Ningrum, D. Suherman, S. Aryanti, H. A. Prasetya, and A. Saifudin, “Pengujian Black Box pada Aplikasi Sistem Seleksi Sales Terbaik Menggunakan Teknik Equivalence Partitions,” J. Inform. Univ. Pamulang, vol. 4, no. 4, p. 125, 2019, doi: 10.32493/informatika.v4i4.3782.
[9] N. Luh, P. Srinadi, N. Nyoman, and H. Puspita, “Analisis Kebutuhan Sistem Informasi Smart Village Menggunakan Metode Pieces,” STMIK ATMA LUHUR Pangkalpinang, vol. 0, no. 0, pp. 8–9, 2018.
[10] I. G. Ayu and D. Saryanti, “Perancangan Sistem Informasi Cuti Karyawan Berbasis Website Menggunakan Framework Laravel,” Pros. SINTAK, vol. 2, pp. 374–381, 2018.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Ni Kadek Sukerti, I Made Mahadithya Jayendra Widayana, Ni Luh Gede Pivin Suwirmayanti, Riza Wulandari, Rosalia Hadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.